Multimedia


        Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan perbandingan jenis-jenis text  yaitu .rtf , .doc , dan .txt . 

.rtf ( rich text format )
   adalah serangkaian file yang memiliki format karakter yang telah didefinisikan , selain itu .rtf merupakan format text yang biasa digunakan dalam WordPad plain text dengan aturan (tag/tanda) tertentuu sehingga teks tersebut dapat diubah-ubah jenis, warna, dan formatnya.



.doc ( document )
   adalah format file yang biasa digunakan pada Microsoft Word yang berisikan susunan-susunan kata ataupun gambar yang di letakkan pada suatu lembaran. Pada .doc memiliki keunggulan yang lebih banyak karena pada suatu file tidak hanya berupa karakter melainkan dapat ditambahkan sejumlah gambar dan memiliki variasi tulisan-tulisan dan grafik yang beragam.



.txt (text)
   adalah sejenis file yang merupakan hasil program yang berupa catatan ataupun memo yang hanya berisikan karakter tunggal tanpa adanya margin ataupun yang lainnya.


   Perbandingan jenis format file text dapat dilihat di bawah ini :



   Dari data diatas dapat diperoleh perbandingan dimana Format file berjenis .doc memiliki ukuran 9,86 Kb sedangkan jenis file berformat .rtf berukuran 218 byte dan file yang berformat .txt  memiliki ukuran file 27 byte.
Penjelasan :

  •  File berjenis .doc memiliki ukuran yang lebih besar karena file .doc merupakan hasil file dari program Microsoft Word yang memiliki keunggulan dalam segi tampilan dan media. Karena pada file berjenis .doc dapat disisipkan suatu gambar ataupun grafik dan jenis-jenis tulisan ataupun text didalamnya dapat diubah-ubah.
  • File berjenis .rtf memiliki ukuran yang cukup besar karena pada Wordpad jenis dan warna file bisa diubah-ubah namun pada Wordpad tidak dapat disisipkan gambar ataupun yang lainnya.
  • File berjenis .txt  memiliki ukuran paling kecil karena file berjenis ini hanya dapat berisikan text tidak dapat ditambahkan elemen-elemen lainnya.  
- Perbandingan Audio


Audio adalah suatu jenis data pada suatu komponen multimedia yang berupa suara ataupun irama. Format audio terdiri di antaranya :

  • M-PEG 3 yang merupakan suatu jenis file yang mengalami kegagalan dalam suatu gambar namun memiliki keunggulan dalam segi suara.  Format ini paling banyak digunakan dalam file suara pada jaman sekarang.
  • WAV adalah format file yang merupakan hasil dari rekaman suatu program yang terdapat pada media multimedia . Contohnya Handphone dll.
  • dll

Masih banyak format-format file audio yang terdiri dari jenis-jenis file yang lain.




-Perbandingan RGB pada gambar.


Citra = gambar = image
Citra, menurut kamus Webster, adalah suatu representasi, kemiripan, atau imitasi dari suatu objek atau benda 􀃆 misal :
  •  foto Anda mewakili entitas diri Anda sendiri di depan kamera
  •  foto sinar-X thorax mewakili keadaan bagian dalam tubuh seseorang
  •  data dalam suatu file BMP mewakili apa yang digambarkannya

Citra, dari sudut pandang matematis, merupakan fungsi menerus (continue) dari intensitas cahaya pada bidang 2 dimensi.
Citra yang terlihat merupakan cahaya yang direfleksikan dari sebuah objek. Sumber cahaya menerangi objek, objek memantulkan kembali sebagian dari berkas cahaya tersebut dan pantulan cahaya ditangkap oleh alat-alat optik, misal mata manusia, kamera, scanner, sensor satelit, dsb, kemudian direkam.

Citra sebagai keluaran dari suatu sistem perekaman data dapat bersifat :
  •  optik berupa foto
  •  analog berupa sinyal video seperti gambar pada monitor televisi
  •  digital yang dapat langsung disimpan pada media penyimpan magnetik

green
blue
    red

Dari gambar di atas kita akan melihat perbandingan ukuran file yang di pengaruhi oleh warna.Setiap titik (pixel) pada citra warna mewakili warna yang merupakan kombinasi dari tiga warna    dasar yaitu merah hijau biru 􀃆 citra RGB (Red Green Blue)
• Setiap warna dasar mempunyai intensitas sendiri dengan nilai maksimum 255 (8 bit)
Red = warna minimal putih, warna maksimal merah
Green = warna minimal putih, warna maksimal hijau
Blue = warna minimal putih, warna maksimal biru
• Misal warna kuning = kombinasi warna merah dan hijau sehingga nilai RGB-nya= 2552550
Warna ungu muda = kombinasi warna merah dan biru sehingga nilai RGB-nya = 150 0 150
Contoh : bisa dilihat di Photoshop
• Jadi setiap titik pada citra warna membutuhkan data 3 byte
• Jumlah kemungkinan kombinasi warna 224 = lebih dari 16 juta warna 􀃆 24 bit 􀃆 disebut true color karena dianggap mencakup semua warna yang ada.
 Catatan :
Ada perbedaan warna dasar untuk cahaya (misal display di monitor komputer) & untuk cat/tinta (misal cetakan di atas kertas).
Citra cahaya menggunakan warna dasar RGB = Red Green Blue
Citra cat menggunakan warna dasar CMY = Cyan Magenta Yellow
Dalam matakuliah ini kita menggunakan standar warna dasar cahaya (RGB)





Dari gambar diatas dapat diperoleh data bahwa gambar yang memiliki latar berwarna biru memiliki ukuran file yang lebih besar , karena pengaruh contras dan pencahayaannya. Diikuti oleh warna hijau dan merah. Sebenarnya warna merah seharusnya memiliki ukuran file yang lebih besar, karena warna merah memiliki transisi warna dan ukuran bit yang lebih besar dari warna yang lain. Namun hal itu tidak terlalu berpengaruh pada gambar diatas. karena hal itu juga di pengaruhi oleh jenis sofware yang digunakan dan tingkat RGB dalam software atau program yang digunakan untuk mengedit gambar tersebut.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar